PERSATUAN AHLI GIZI ANAK INDONESIA

Sekilas Tentang PAGA

PAGA merupakan Persatuan Ahli Gizi Anak Indonesia yang kini telah hadir untuk membantu masyarakat Indonesia, dimana dengan adanya PAGA memudahkan orang tua untuk dapat mencukupi gizi anak - anak.

Sejak adanya perkembangan ilmu kesehatan terhadap ahli gizi anak atau yang kerap disebut PAGA merupakan pelayanan khusus tentang suatu perkembangan gizi anak yang berfokus kan pada masalah stunting atau perkembangan tumbuh tinggi anak, hal ini disebabkan oleh meningkatnya kasus stunting meningkat dari 2,8% pada tahun 2022 kini naik derastis hingga 24,4%.

Hal ini tidak bisa dibiarkan mengingat anak merupakan generasi bangsa yang nyata dengan ini kami selaku ahli gizi anak atau PAGA membuat gerakan terbaik untuk mencegan perkembangan Stanting pada anak Indonesia .

Oleh karena itu Ahli Gizi Anak Indonesia merupakan salah satu potensi pembangunan yang tidak pernah absen dalam perjuangan pembangunan Negara. Sebagai salah satu potensi pembangunan sesuai Fungsinya, Ahli Gizi Indonesia disamping tugas keseharian, tetap ikut serta mempertinggi taraf kesejahteraan umum, khususnya dibidang Kesehatan Masyarakat dan Anak.

PAGA dan Pengurus Pusat PAGA berkedudukan di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berazaskan Pancasila, Organisasi PAGA adalah Organisasi Profesi yang bersifat Kekaryaan dan Pengabdian.

Tujuan PAGA
Mampu Mengembangan dan Meningkatkan perkembangan gizi anak untuk pencegahan stunting

Mampu Menganalisa tumbuh kembang anak untuk terhadap dampak stunting untuk generasi bangsa yang jauh lebih baik

Mampu membangun generasi yang lebih baik dalam peningkatan gizi anak sesuai dengan anjuran Presiden 2024

Meningkatkan Kesejahteraan rakyat sesuai dengan prosedur UNDANG UNDANG DASAR NEGARA REPUBLIK 1995

Berita Terbaru

Mobirise

PAGA LAUNCHING "HALO PAGA"

Mobirise

PROFIL ANAK USIA DINI TAHUN 2023

Mobirise

PROGRAM MAKAN SIANG GRATIS UNTUK ANAK SANGAT BERMANFAAT

Alamat

Jalan Garnisun No.1, Jalan Jend.Sudirman, RT.5/RW.4, Karet Semanggi, Kec.Setiabudi, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12930

Kontak

Email: pagaindonesiaorg@gmail.com
Telp: 021 – 4244486
Fax: 021 – 4244795